Perpisahan dengan Outbond di Tembi Rumah Budaya
22 Jun 2015Sebelum mereka berpisah untuk melanjutkan sekolah ke jenjang lebih tinggi yaitu SMP, para siswa SD Marsudirini Yogyakarta kelas 6 C mengadakan kegiatan outbond di Tembi Rumah Budaya. Kegiatan outbond digelar di dalam ruangan maupun di luar ruangan. Aneka permainan kelompok yang seru menyulut keriangan pada anak-anak itu.
Sebelum mereka berpisah untuk melanjutkan sekolah ke jenjang lebih tinggi yaitu SMP, para siswa SD Marsudirini Yogyakarta kelas 6 C mengadakan kegiatan outbond di Tembi Rumah Budaya pada Selasa, 16 Juni 2015. Mereka semua ke Tembi diantar oleh orangtuanya masing-masing. Ada yang memakai motor dan ada pula yang menggunakan mobil. Mereka tiba di Tembi pukul 2 siang.
Kebanyakan mereka belum pernah berkunjung ke Tembi. Setelah mereka berkeliling melihat aneka fasilitas Tembi, kegiatan outbond digelar di dalam ruangan maupun di luar ruangan. Aneka permainan kelompok yang seru menyulut keriangan pada anak-anak itu.
“Aku sangat senang perpisahan ini diisi dengan outbond yang penuh mengundang tawa, geli, romantis, dan lainnya,” salah seorang siswa, Edo. Siswa lain, Maria, berkomentar serupa, “Aku senang banget bisa diajak outbond di Tembi, permainannya bagus-bagus.”
Suwandi
Foto: Sartono
Baca Juga
- 25-06-15
Sisa Peninggalan Tuan John Kersch di Pantai Parangtritis
Rumah penginapan atau orang sering menyebutnya sebagai Hotel Tuan John Kersch sekarang sudah tidak berbekas lagi. Hotel itu berada di sebelah barat... more » - 24-06-15
Pendok Bunton dalam Ilmu Perkerisan
Disebut Pendok Bunton karena pendok ini menutup seluruh bagian gandar dari warangka (sarung) keris. Pada umumnya, keris berpendok Bunton banyak... more » - 22-06-15
Cheng Ho, Salah Satu Penyebar Islam di Nusantara
Dalam pelayaran tersebut Cheng Ho mengemban misi kemiliteran, kebudayaan dan diplomatik. Cheng Ho banyak membantu dalam menyebarkan agama Islam di... more » - 20-06-15
Denmas Bekel 20 Juni 2015
Denmas Bekel 20 Juni 2015 more » - 19-06-15
Raden Ngabei Ranggawarsita, Pujangga Jawa Yang Terakhir
Dalam Majalah Kajawen Nomor 24 tanggal 25 Maret 1931 halaman 384, diberitakan bahwa untuk memperingati 60 tahun meninggalnya RNg Ranggawarsita di... more » - 18-06-15
Dulu Jawa Jadi Pasar Candu yang Menguntungkan Kolonial
Tulisan dalam buku ini mengkaji tentang seluk-beluk perdagangan opium di Jawa terutama tahun-tahun 1860 – 1910, baik perdagangan opium secara legal... more » - 18-06-15
Pesanggrahan Parangtritis yang Tak Berbebas
Oleh karena wujud fisik dari Pesanggrahan Parangtritis tidak lagi diketahui (hilang), maka rekonstruksi imajinasi atas wujud fisik petilasan ini... more » - 16-06-15
Nggutuk Api Lamur
Peribahasa Jawa “Nggutuk api lamur” secara harafiah berarti memukul (tapi) pura-pura buta (tidak melihat). Hal demikian sering terjadi dalam... more » - 12-06-15
Pendok Blewah dalam Ilmu Perkerisan
Pendok blewah atau sering pula disebut dengan pendok blewehan merupakan salah satu jenis dari bentuk pendok. Dinamakan pendok blewah karena pendok... more » - 12-06-15
Kegigihan Kolonel Sungkono dalam Melawan Pendudukan Belanda di Jatim
Judul : Rakyat Jawa Timur Mempertahankan Kemerdekaan... more »
Artikel Terbaru
- 26-06-15
OK Video 2015 Tampil
Masih dalam rangkaian OK Video 2015, kumpulan arsip hasil penelitian tentang cerita pendek berjudul ‘Langit Makin Mendung’ karangan Ki Pandjikusmin... more » - 26-06-15
Mario Kahitna Masuk
Selain seni suara dan musik, pria kelahiran Jakarta 11 Maret 1982 ini mengaku sangat menyukai hal-hal yang berbau desain busana. Desain pertama Mario... more » - 25-06-15
OK Video 2015 Worksh
Festival seni media berskala internasional, OK Video – Indonesia Media Arts Festival, kembali hadir. Bertempat di Galeri Nasional Indonesia tahun ini... more » - 25-06-15
Sisa Peninggalan Tua
Rumah penginapan atau orang sering menyebutnya sebagai Hotel Tuan John Kersch sekarang sudah tidak berbekas lagi. Hotel itu berada di sebelah barat... more » - 24-06-15
Pendok Bunton dalam
Disebut Pendok Bunton karena pendok ini menutup seluruh bagian gandar dari warangka (sarung) keris. Pada umumnya, keris berpendok Bunton banyak... more » - 24-06-15
Slamet Riyadi Sabraw
Sejak masih sebagai mahasiswa, Slamet selain dikenal sebagai penyair, dia juga ikut mengelola majalah kampus “Gelora Mahasiswa” bersama diantaranya... more » - 23-06-15
Ruang Selfie dari Ar
Artjog dalam perkembangannya memang telah menjadi fenomena kebudayaan, yang memberi ruang kepada siapa saja untuk ikut merespon’ karya-karya yang... more » - 23-06-15
Upacara Peh Cun Tanp
Peringatan hari besar Peh Cun biasanya dimeriahkan dengan festival barongsai, tapi untuk tahun 2015 ini hal itu tidak dilakukan. Ini semua untuk... more » - 22-06-15
Puisi Membuka Pemera
Pada pembukaan pameran seni rupa karya Choerodin, terasa agak berbeda, karena hanya diisi dengan pembacan puisi, tanpa ada acara lain. Dengan... more » - 22-06-15
Cheng Ho, Salah Satu
Dalam pelayaran tersebut Cheng Ho mengemban misi kemiliteran, kebudayaan dan diplomatik. Cheng Ho banyak membantu dalam menyebarkan agama Islam di... more »