Selamat datang di situs web kami yang membahas tentang Tembi, sebuah desa kecil yang berlokasi di Yogyakarta, Indonesia. Situs web ini sedang dalam tahap pengembangan, sehingga beberapa hal mungkin belum berfungsi dengan baik. Namun, kami sedang bekerja keras untuk memperbaikinya. Di situs web ini, Anda akan menemukan informasi dan artikel menarik tentang kekayaan budaya Indonesia, khususnya di daerah Tembi. Terima kasih telah mengunjungi situs web.
Seni RupaRedaksi Tembi -
Tanggal 22-28 Agustus 2016 secara khusus Jogja Gallery, di Jl Pekapalan 1, Alun-alun Utara Yogyakarta menyelenggarakan pameran besar kriya dengan tajuk Undagi. Pameran yang...
Seni RupaRedaksi Tembi -
Manusia diciptakan tidak seragam. Alam raya juga tidak seragam. Justru yang suka menyergamkan adalah manusia itu sendiri. Pada sisi ini sebenarnya secara paradoksal manusia...
Seni RupaRedaksi Tembi -
Haruskah kita bersikap jujur di depan sebuah karya seni? Pertanyaan itu muncul dalam diri saya ketika hadir dalam pembukaan pameran tunggal karya-karya perupa R...
Seni RupaRedaksi Tembi -
Karya Edo Adityo sebagai penyandang disabilitas dan sekaligus indigo mungkin terkesan sangat personal, ekspresif, unik, dan sekaligus magis. Dalam melukis itu pula Edo menggunakan...
Seni RupaRedaksi Tembi -
Perupa Jawa Timur, yang tergabung dalam kelompok Koperjati, kependekan dari Komunitas Perupa Jawa Timur, menyelenggarakan pameran di Jogja Contemporery di Jalan Amri Yahya 1,...